Resep: Es sarang Walet ala Kampung gapake mahal

Blog yang berbagi tentang resep serta tips membuat berbagai macam es , yang Segar dan dingin sedingin sikap dia ke kamu

Es sarang Walet ala Kampung.

Es sarang Walet ala Kampung Dengan Membaca Artikel ini Kamu Bisa bikin Es sarang Walet ala Kampung dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat,dengan jumlah bahan sebanyak 9 buah bahan saja, serta kamu bisa melakukannya dengan sederhana, hanya dengan 6 langkah saja. Penasaran?? beginilah tips buatnya.

Bahan Yang digunakan untuk membuat Es sarang Walet ala Kampung antara lain:

  1. Siapkan 7 buah kelapa muda.
  2. Sediakan 1 botol sirup Leci.
  3. Siapkan Selasih.
  4. Sediakan 1/2 Kg Gula.
  5. Sediakan 1 kaleng Krimer Kental Manis.
  6. Siapkan 500 ml Air panas.
  7. Sediakan 1 bks Agar-Agar Sarang Burung.
  8. Sediakan 10 sdm gula.
  9. Sediakan 900 ml air.

langkah-langkah Membuat Es sarang Walet ala Kampung

  1. Buat agar-agar terlebih dulu: masak air 900ml,campur gula 10 sendok makan, masukkan agar-agar sarang burung (swallow). aduk sampai mendidih. tuang ke loyang, dinginkan..
  2. Bila agar-agar sudah jadi, potong-potong lalu parut menggunakan parutan keju. sisihkan.
  3. Rendam selasih diwadah berisi air panas. sisihkan.
  4. Kupas kelapa, ambil airnya. isinya dikerok,campurkan ke air kelapa.
  5. Buat air gula: rebus air panas 500ml,campurkan gula 1/2kg. aduk sampai matang dan gula larut. sisihkan.
  6. Tuang 1 botol leci kedalam air kelapa, aduk, tuang lagi air gula, aduk lagi, masukkan parutan agar-agar dan selasi. aduk rata. baru tuangkan 1 kaleng krimer kental manis. aduk rata. Berikan es batu. Siap disajikan.

Kembali ke Daftar Isi

Blog yang berbagi tentang resep serta tips membuat berbagai macam es , yang Segar dan dingin sedingin sikap dia ke kamu