Es Jelly Mangga.
Dengan Mengikuti Cara ini Anda Dapat Memasak Es Jelly Mangga dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat,dengan jumlah bahan sebanyak 10 buah bahan saja, serta kamu bisa melakukannya dengan sederhana, hanya dengan 6 langkah saja. Penasaran?? beginilah cara bikinnya.
Bahan Yang digunakan untuk membuat Es Jelly Mangga antara lain:
- Siapkan 1 saset jelly powder(saya pakai nutrijel rasa mangga).
- Siapkan 1 buah mangga harum manis.
- Siapkan 3 sdm gula pasir.
- Siapkan 400 ml air.
- Sediakan Bahan jus:.
- Sediakan 1 buah mangga harum manis.
- Sediakan 4 sdm gula pasir.
- Sediakan 50 ml krimer kental manis.
- Siapkan 600 ml air.
- Sediakan Secukupnya botol minuman.
langkah-langkah Memasak Es Jelly Mangga
- Masukan 400 ml air ke dlm panci tambahkan jelly powder dan gula,aduk rata masak dengan api kecil sampi mendidih lalu angkat dan masukan ke dlm cetakan,setelah dingin masukan ke dlm kulkas dan bekukan.
- Keluarkan jelly dari kulkas lalu potong jelly dan mangga menjadi kotak kecil atau sesuai selera.
- Masukan potongan buah mangga ke dlm blender tambahkan gula,krimer kental manis dan air lalu blender sampai menjadi jus.
- Siapkan semua bahan,masukan 2 sdm jelly ke dlm botol dan 2 sdm potongan buah mangga lalu tambahkan jus mangga sampai penuh botol,lakukan sampai semuanya habis.
- Terakhir tutup botol dan masukan ke dlm kulkas.
- Siap di nikmati.....